Nasib Rencana Peningkatan Saham Freeport, Begini Kata Erick Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir buka suara perihal rencana peningkatan jumlah saham PT Freeport Indonesia (PTFI) sebesar 10% oleh Pemerintah Indonesia. Menurut Erick saat ini masih dalam proses pembicaraan.  Hal ini ia terangkan pada sela gelaran penandatanganan perjanjian jual beli logam emas antara PT FI dan  PT Aneka Tambang (ANTAM) di Hotel … Read more

Menteri UMKM Pastikan Penghentian Sementara Layanan InterActive QRIS Tak Rugikan UMKM

Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman memastikan para pelaku UMKM mendapatkan haknya terkait penghentian sementara layanan InterActive QRIS (Quick Response Code Indonesian Standard) yang menyebabkan tertahannya saldo milik para pelaku UMKM selama lebih dari 10 hari. Untuk itu, Menteri Maman menggelar Rapat Koordinasi dengan pihak PT Interaktif Internasional (InterActive QRIS) yang diadakan di … Read more

Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal III-2024 Melambat ke 4,95 Persen

Perekonomian Indonesia atau Produk Domestik Bruto tumbuh 4,95% secara tahunan pada kuartal III-2024, melambat dari kuartal sebelumnya yang tumbuh 5,05%, berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS). Plt Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti mengatakan nilai (PDB) atas dasar harga berlaku kuartal III-2024 mencapai Rp5.638,9 triliun dan atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp3.279,6 triliun. “Ekonomi Indonesia kuartal III-2024 terhadap kuartal … Read more

Pemilik Sumber Daya Terbesar Dunia, RI Fokus Hilirisasi Dua Komoditas Ini

The United States Geological Survey (USGS) dan Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatatkan Indonesia sebagai negara dengan kepemilikan sumber daya nikel terbesar ke dua di dunia dan bauksit ke empat di dunia. Kepala Badan Geologi Kementerian ESDM Muhammad Wafid mencatat per 2023, sumber daya nikel Indonesia berupa bijih sebesar 18.550.358.128 ton … Read more

Utang Macet Dihapus, Petani Cirebon: Bisa Terhindar dari Rentenir

Penghapusan utang macet yang dilakukan pemerintah menjadi angin segar bagi para petani di Kabupaten Cirebon. Hal itu bisa membuat mereka terhindar dari rentenir yang memberikan bunga tinggi dan memberatkan petani. Ketua Himpunan Kerukunan Tani (HKTI) Kabupaten Cirebon, Tasrip Abu Bakar, mengatakan, selama ini, sebuah kelompok tani jika ada salah satu anggotanya yang mengalami kredit macet … Read more

Tumbuh 4,95% di Kuartal III 2024, Kinerja Ekonomi RI Lebih Baik Dibanding Singapura, Arab Saudi, Meksiko

Di tengah tingginya ketidakpastian dan berbagai tantangan global yang masih membayangi, seperti fragmentasi geoekonomi, ketegangan geopolitik, hingga proyeksi ekonomi global yang tumbuh 3,2% pada 2024 dan 2025, dimana masih di bawah rata-rata historis, ekonomi Indonesia pada Triwulan III-2024 mampu tumbuh sebesar 4,95% (yoy), 1,5% (qtq), atau sebesar 5,03% (ctc). Meskipun secara historical ekonomi Indonesia cenderung … Read more

Menteri UMKM Sebut Aturan Penghapusan Utang UMKM Wujud Keberpihakan Pemerintah

Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengatakan penghapusan utang ini adalah simbol keberpihakan Pemerintah kepada para pelaku UMKM yang bergerak di sektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan dan kelautan, serta UMKM lainnya. “Kalau tadi ditanyakan, banknya di mana, yang notabene adalah nasabah bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) atau bank Himbara,” kata Menteri … Read more

Perpres BPPIK Sudah di Meja Presiden: Awasi Pembangunan dan Penggunaan Anggaran Negara

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini menyebutkan Peraturan Presiden (Perpres) mengenai Badan Pengendalian Pembangunan dan Investigasi Khusus (BPPIK) sudah berada di meja Presiden Prabowo Subianto. Rini mengatakan pihaknya terus mendukung penguatan BPPIK yang berperan untuk mengawasi pembangunan dan ketepatan penggunaan anggaran negara. “BPPIK didirikan untuk memastikan program-program tersebut dilaksanakan sesuai visi … Read more

Jelang Pembatasan Subsidi Energi, Bahlil Jadwalkan Ketemu Pejabat Baru Pertamina

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia merespon pergantian pimpinan di PT Pertamina (Persero). Ia menegaskan, secara teknis Kementerian ESDM selalu berkoordinasi dengan Pertamina. Sehingga ia berkepentingan mengetahui dinamika BUMN tersebut. Sebanyak 65 persen lifting migas Indonesia, jelas Bahlil, dikuasai Pertamina. Ke depan banyak upaya untuk meningkatkan produktivitas minyak. Itu bicara teknis di … Read more

Melalui MSPP, Kementan Menjabarkan Strategi Pemasaran Komoditas Hortikultura Era Digital

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan transformasi pertanian dari konvensional ke modern sudah dilakukan di Indonesia. Seperti halnya penggunaan drone untuk menanam padi, untuk pupuk dan pestisida. Kemudian, ada autonomous traktor, begitupula robot untuk tanam padi. Pertanian modern akan menekan biaya produksi hingga 50 persen. Dengan pertanian modern produktivitas akan meningkat serta mempercepat pengolahan panen … Read more