Fauzi Bowo Hadiri Deklarasi Dukungan Forum Ulama Santri untuk Pramono-Rano

Forum Ulama Santri Indonesia (FUSI) Jakarta mendeklarasikan dukungan untuk pasangan calon nomor urut tiga, Pramono Anung dan Rano Karno pada Pilkada Jakarta 2024. Menariknya, deklarasi ini juga diikuti oleh mantan Gubernur DKI Jakarta, Fauzi Bowo atau akrab disapa Foke. Deklarasi tersebut dipimpin oleh KH Agus Salim diikuti seluruh anggota FUSI dari seluruh wilayah Jakarta, dengan … Read more