Pramono Anung-Rano Karno Menang Pilkada, Ganjar Pranowo Beri Selamat

Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Ganjar Pranowo memberikan ucapan selamat kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung dan Rano Karno, setelah mereka dinyatakan menang dalam Pilkada DKI Jakarta 2024 dengan perolehan suara sebanyak 2.183.239. Ucapan selamat tersebut disampaikan Ganjar melalui akun Instagram-nya. Dalam unggahannya, ia menuliskan, “Selamat melayani rakyat mas Pram … Read more

Ganjar: Undangan Pelantikan Prabowo-Gibran Sudah Datang, Saya Akan Hadir

Tiger.Web.id – Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Pemerintahan dan Otonomi Daerah Ganjar Pranowo turut diundang dalam pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada 20 Oktober nanti. Ganjar memastikan dirinya akan menghadiri pelantikan itu. “Undangan sudah datang, saya berencana akan hadir,” jelas Ganjar di sela Rapat Kerja Cabang Khusus (Rakercabsus) di sebuah … Read more

Anies Pastikan Hadir dalam Pelantikan Prabowo-Gibran, Ganjar Masih Sulit Dihubungi

Tiger.Web.id – Ketua MPR RI Ahmad Muzani memastikan kehadiran mantan calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan. Hal ini diungkap usai dirinya menghubungi Anies untuk memastikan kehadiran di agenda pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. “Saya tadi sudah berkontak dengan Mas Anies, dan nyambung dengan beliau, Mas Anies, Insya … Read more