KPK Tegaskan Tetap Bisa Tahan Tersangka Meski Maju Pilkada

Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) menyatakan tetap bisa menahan tersangka korupsi meski yang bersangkutan ikut dalam kontestasi Pilkada . Hal itu sebagaimana disampaikan Juru Bicara KPKTessa Mahardhika Sugiarto terkait peluang menahan Bupati Situbondo, Karna Suwandi yang kembali mencalonkan diri sebagai bupati. “Jadi sepanjang tidak ada kendala kesehatan, maka semua tersangka yang ada di tahapan … Read more

LSI Denny JA Prediksi Dedi Mulyadi Bakal Cetak Sejarah di Pilgub Jabar

Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA merilis hasil survei terbaru Pilgub Jabar 2024. Direktur Eksekutif Citra Komunikasi LSI Denny JA, Toto Izul Fatah mengatakan dalam kurang dari sebulan Pilkada, elektabilitas Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan masih unggul. Hasil survei ini dikumpulkan dari periode 31 Oktober sampai 4 November 2024, dengan metode sampling Multistage Random Sampling. Survei diambil … Read more

Pemerintah Tetapkan 27 November Libur Nasional saat Pencoblosan Pilkada 2024

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi bakal menetapkan Rabu 27 November 2024 sebagai hari libur nasional. Diketahui, tanggal 27 November 2024 akan dilaksanakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024. Prasetyo mengungkapkan, pihaknya akan berkoordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan juga Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian. “Iya (libur nasional). Rencananya begitu. Saya berencana memang … Read more

RK Singgung Ada Calon Tak Sebut Kata Perempuan hingga Stunting di Visi Misi

Cagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil (RK) menyinggung ada pasangan calon (paslon) yang tak menyebutkan kata perempuan hingga stunting dalam visi misi. Namun, dia tidak menyebut paslon yang dimaksudnya. “Boleh dibandingin, ini fakta ya, sebelah itu, di sebelah itu, di visi-misinya baca saja, tidak ada satupun kata perempuan. Menunjukkan kan top of mind-nya menganggap … Read more

BG Minta Penetapan UMP Dikaji Cermat, Jelaskan Dampak Jika Terlalu Tinggi

Menko Politik Keamanan (Polkam) Budi Gunawan (BG) meminta pemerintah daerah untuk mempertimbangkan upah minimum provinsi (UMP) secara matang. Ia mewanti-wanti pimpinan daerah untuk tak terjebak pada kebijakan populis yang nantinya berdampak pada pertumbuhan ekonomi. Hal tersebut disampaikan Budi Gunawan di Rakornas Pemerintah Pusat dan Daerah, di Sentul International Convention Centre (SICC), Bogor, Jawa Barat, Kamis … Read more

Bawaslu Minta Semua Penyelenggara Pemilu Konsisten Mematuhi Regulasi Kepemiluan

Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI, Puadi, mengingatkan seluruh penyelenggara pemilu untuk konsisten mematuhi regulasi kepemiluan dalam menjalankan tugas dan wewenangnya.  Ia menegaskan bahwa kepatuhan terhadap aturan adalah syarat penting untuk terselenggaranya Pemilu 2024 yang jujur, adil, dan demokratis. “Saya mohon teman-teman (penyelenggara pemilu) konsisten terhadap regulasi yang menjadi pegangan kita,” ujar Puadi dalam keterangannya, … Read more

Pakar Hukum Tata Negara Minta Prabowo Tindak Tegas Aparat yang Tak Netral di Pilkada

Pakar Hukum Tata Negara, Feri Amsari meminta kepada Presiden RI Prabowo Subianto untuk menindak tegas para aparat penegak hukum khususnya oknum di kepolisian yang bertindak tidak netral pada Pilkada serentak 27 November, mendatang. Feri pun mengulas penyataan sikap Presiden Prabowo Subianto yang memastikan tidak akan ikut campur atau cawe-cawe pada Pilkada kali ini. Hal itu … Read more

Ahmad Luthfi dan Taj Yasin dapat Angin Segar Lagi di Pilgub Jateng 2024, Ini Buktinya

Ribuan relawan dari berbagai daerah di Kota dan Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah mendeklarasikan dukungan untuk pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi dan Taj Yasin Maimoen, dalam Pilkada Jawa Tengah 2024. Sejak pagi para relawan memadati GOR Medono, dengan mengenakan kaus bertuliskan “Barisan Luthfi Taj Yasin Bergerak”. Deklarasi ini dihadiri sejumlah tokoh … Read more

Demokrat Bentuk Satgas untuk Amankan Pilkada di Jakarta, Jabar, hingga Banten

Untuk mengamankan para calon kepala daerah yang bertarung di Pilkada 2024, DPP Partai Demokrat menerjunkan Satuan Tugas (Satgas) Monitoring Pilkada ke seluruh daerah di Tanah Air. Terutama di Jakarta, Jawa Barat, dan Banten. Sehingga struktur partai di tingkatan DPD, DPC, hingga ranting dipastikan ikut mengamankan calon kepala daerah baik gubernur/wakil gubernur, walikota/wakil walikota dan bupati/wakil … Read more

Ridwan Kamil Sebut Pilkada Jakarta Saat Ini lebih Sejuk

Calon gubernur (Cagub) Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil mengatakan gelaran Pilgub Jakarta 2024 kali ini lebih sejuk dibanding tahun sebelumnya. Hal itu ia ungkap saat melakukan pertemuan dengan mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsudin di kediamannya, kawasan Cilandak, Jakarta Selatan, Senin (4/11/2024). “Pemilu tinggal beberapa minggu lagi, tapi kalau boleh jujur pemilu jakarta … Read more