Program Makan Bergizi Gratis Prabowo Dinilai Bisa Dorong Sektor UMKM
Ketua Harian DPP Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya, Anan Wijaya menilai program makan bergizi gratis Presiden Prabowo Subianto dapat mendorong berbagai UMKM di Indonesia. Sebab, makan bergizi gratis itu di produksi dengan menu yang bervariatif setiap harinya. “Program ini meningkatkan kualitas dari masyarakat Indonesia juga untuk istilahnya itu mendorong UMKM di daerah-daerah itu,” kata … Read more